Annasta, Febree, Sunu Prasasti Bikin Undangan Untuk Melestarikan Alam Lewat Jejak Semesta

INSOMNIAEnt.id – Terlahir dari perenungan tiga Musisi, Jejak Semesta merupakan single yang diciptakan oleh Annasta, Febree, dan Sunu Prasasti. Rilis pada 11 September 2025 yang bertepatan dengan hari Radio Nasional Republik Indonesia. Bukan sekedar lagu biasa, Jejak Semesta jadi sebuah ajakan buat kita untuk lebih peduli sama kelestarian alam. Di tengah gencarnya pembangunan, membuat alam […]

Ngomongin Keresahan Antar Pertemanan Em’K feat AYKI N Ciptakan Dialektika

Musik hip hop kota serang dikejutkan oleh rapper muda yang baru rilis track nya. Dilabeli oleh thunder rhymes, Fariz alias Em’K keluarkan track nya yang berjudul “Dialektika” pada 20 September 2025. Dalam track nya kali ini ia tidak sendiri, tapi mengajak teman satu kolektifnya, AYKI N untuk nge beat bareng. Lagu ini lahir dari sebuah […]

DIANA? Lagu paling effortless namun punya cerita menarik dari FILM

INSOMNIAEnt.id – “Diana?” jadi single ketiga yang FILM rilis di tahun 2025. Band yang lahir tahun ini hadir dengan warna pop rock alternatif. Berdiri dengan empat personilnya Pandu Priyanto (vokal), Johanes Abi (gitar), Anandya Kurniawan (bass), dan Dimas Poncodiwiryo (drum) memantapkan visinya untuk menggebrak industri musik tanah air. Keseruan saat proses pembuatan lagu ini turut […]

Enitine Curhat Jadi Anak Kuliahan di Single Shell of a Damned College Kid

INSOMNIAEnt.id – Kuliah itu katanya seru, tapi kenyataannya? Ribet, bikin bingung, penuh tuntutan, dan kadang rasanya nggak siap aja buat jadi dewasa. Nah, keresahan khas anak kampus inilah yang lagi dibawa Enitine lewat single terbaru mereka Shell of a Damned College Kid. Single ini sebenernya nyambung sama EP mereka sebelumnya, Nightmare Blunt Rotation, yang juga […]

Glitté single yang menampilkan romansa cinta versi MADMAX

INSOMNIAEnt.id – gimana sih rasanya ketika sedang jatuh cinta? Saat hal-hal kecil yang kita lihat darinya terasa menyenangkan. Saat dimana kita selalu ingin waktu yang dia miliki menjadi milik kita, walau hanya sekadar handphone yang kita miliki berdering karena pesan darinya. Seakan-akan hati kita berkilau saat dia datang. Itulah bagaimana MADMAX menceritakan tentang cinta dalam […]

Where It Begins, Single Yang Akan Mengawali Perjalanan Baru Bagi WUSS

INSOMNIAEnt.id – Merilis single pembuka albumnya, WUSS mempersembahkan “Where it Begins”. Lagu yang menceritakan tetang perjalanan hidup yang berbeda setiap harinya. Keadaan baik dan buruk yang dialami oleh seseorang akan selalu berubah seiring berjalannya waktu dan bukanlah jaminan bagi masa depan. WUSS menyampaikan pesan bahwa sejatinya manusia tidak pernah tahu apa yang akan dialami kedepannya. […]

Rilis Single keduanya “Derang”, Out of Phase ajak kita menuju kepasrahan

INSOMNIAEnt.id – Out of Phase menggambarkan kesunyian, kesendirian, dan kepasrahan lewat single kedua mereka yang berjudul “Derang”. Lagu yang ditulis oleh dua personelnya, Dani Ferdiansyah (Koben) dan Dede Ridwan (Kiwonk) resmi dirilis pada 29 Agustus 2025. Judulnya “Derang” seolah memberi kesan terang benderang dengan sentuhan musik yang ceria. Namun, lagu ini menampilkan musik yang terdengar […]

Isyana Sarasvati ft. Iwan Falls Remake Lagu “Bunga Terakhir” untuk Soundtrack Film Panji Tengkorak

  INSOMNIAEnt.id – Falcon Picture mengejutkan Industri musik tanah air menjelang perilisan film animasi “Panji Tengkorak”. Menghadirkan musisi legendaris Iwan Fals dan Isyana Sarasvati untuk merekam ulang lagu bunga terakhir karya Bebi Romeo sebagai soundtrack film animasi tersebut. Perekaman dilakukan untuk membuat aransemen yang sesuai dengan nuansa film. Aransemen yang lebih mencekam menggambarkan sosok Panji […]

Pendatang Baru dengan Unit Alternatif Rock “Peni”, Siap Gebrak Industri Musik Tanah Air lewat Singlenya “Allegori”

INSOMNIAEnt.id – Band pendatang baru dengan unit alternatif rock merilis single perdananya yang berjudul “Allegori”. Berbeda dengan luka yang biasanya disembuhkan melalui kesunyian, single ini menceritakan tentang kepedihan yang tidak dilalui dengan kesunyian, melainkan dilalui dengan kesibukan yang padat agar tak terpikirkan. Aransemen musik fuzzy rock yang dibalut lirik yang melankolis membuat pesan “Allegori” sangat […]