Abigel Project Bawa Misi Budaya di Karya “Legenda Balahindang”
INSOMNIAEnt.id – Kolektif instrumental yang berbasis di Kabupaten Tapin, Kalimantan Selatan, Abigel Project kembali ke dunia musik setelah sempat vakum selama satu tahun. Kembalinya band yang digawangi Pudhal dan Azis ini, membawa karya baru berjudul “Legenda Balahindang”. Dalam proyek ini, mereka didukung pula oleh rekan-rekan band Abigel Project, yaitu Iky di Drum dan Rizal Ingut […]